Salam Semangat
Sobat blogger
Kali ini mimin akan membahas mengenai alat-alat proyek,alat-alat proyek berperan dalam suatu pembangunan,yakni dapat membantu kelancaran pembangunan,karena tidak hanya tenaga manusia saja yang berperan penting dipembangunan,namun juga alat proyek yang dapat membantu meminimalkan lamanya proses pengerjaan,memudahkan dan menghemat biaya tentunya.
dipostingan ini mimin akan membahas mengenai mesin molen beton serta peranannya dalam dunia pembangunan.
Molen Beton
atau mesin aduk beton merupakan salah satu peralatan yang di gunakan oleh pekerja konstruksi. Biasanya mesin molen di gunakan untuk membantu pekerja saat mengaduk semen. Dengan mesin ini hasil adukan akan tercampur lebih merata dan lebih bagus hasil pekerjaannya.
Spesifikasi Mesin Molen Cor
Dari sekian
banyak jenis mesin molen cor yang ada di Indonesia memiliki spesifikasi hampir
sama semuanya. Meskipun secara tipe berbeda tetapi mempunyai kesamaan dari cara
kerja hingga kerangka perancangan mesin molen. Biasanya mesin ini memiliki dua
roda dan ada yang empat roda. Bagian roda berfungsi untuk memudahkan pemindahan
molen cor ke tempat yang strategis untuk melakukan pengadukan campuran semen,
pasir dan batu split.
Terdapat
pula tabung adukan yang menjadi komponen penting untuk menampung semua material
cor. Bentuk dari tabung ini kebanyakan silinder, pada versi molen tertentu
modelnya juga mendapat pembaruan dengan desain khusus. Namun secara keseluruhan
fungsinya sama saja yaitu sebagai wadah. Bentuknya yang mirip seperti mangkok
dengan penutup di bagian bawah.
Sedangkan
di bagian atasnya terbuka atau berlubang cukup besar untuk memasukkan material.
Bagian dalam tabung terdapat rangka yang berfungsi untuk menjadi pemerataan
agar semen dan pasir tidak menggumpal. Jika molen cor yang sudah menggunakan
mesin sudah terdapat penggerak mesin motor sehingga tabung tidak perlu di putar
secara manual. Hal ini memungkinkan pengadukan lebih cepat dan tidak terlalu
membutuhkan banyak orang untuk mengoperasikannya.
Bagian yang
tidak kalah pentingnya dari molen cor yaitu rangka. Rangkaian dari kerangka ini
terbuat dari bahan besi sehingga kokoh dalam menahan beban material di dalam
tabung. Dengan adanya rangka tentu memudahkan juga molen untuk dipindahkan.
Selain itu terdapat juga kunci roda pembalik. Ketika penggunaan mesin molen
sudah selesai mengunci bagian roda pembalik adalah tugas yang harus dilakukan
oleh operator.
Untuk kunci
roda bisa dikeluarkan dengan cara ditarik memanjang, batang kunci dapat juga
dimasukkan ke bagian rangka mesin molen cor. Terdapat pula batang tarik suatu
alat yang difungsikan sebagai pegangan untuk menarik mesin cor supaya
pemindahannya mudah dilakukan. Spesifikasi mesin cor memang berbeda beda tetapi
secara keseluruhan mempunyai fungsi yang sama. Mesin molen cor terdiri dari
beberapa bagian seperti yang saya ungkapkan di atas, berikut ini rinciannya.
1. Tabung
adukan
2. Motor
atau mesin penggerak
3. Kerangka
4. Roda
mesin aduk
5. Batang
tarik mesin
6. Roda
pembalik tabung
Dan bagi teman-teman yang sedang mencari tempat sewa mesinn molen beton,hubungi saja nomor yang tertera di postingan ini,kami melayani daerah jangkauan depok dan bogor, namun untuk daerah jangkauan jakarta bekasi dan tangerang dengan minimal penyewaan 1 minggu akan kami sediakan.
Dengan menyewa kamu tidak perlu memikirkan bagaimana perawatan yang harus dilakukan oleh mesin molen beton ini,anda hanya perlu memikirkan menyimpan molen beton ini ditempat yang kering dan tidak lembab. Selain itu jika terdapat kendala pada mesin molen,anda hanya perlu menelpon kami untuk memperbaiki molen ditempat anda atau bisa juga ditukar dengan mesin molen baru. so simple right... Dari pada membeli lebih menguntungkan menyewa kan... Dengan harga yang terjangkau kami menawarkannya pada anda juga dengan paket seminggu dan sebulan,yang ramah dikantong anda pastinya.
- sewa molen beton
- sewa stamper kuda/kodok
- jual beli molen beton bekas
- servis molen,stamper,jack hammer,genset
- sewa genset
- sewa jack hammer/drill
- dan masih banyak yang lainnya.
No comments:
Post a Comment